Sesungguhnya alam ini juga adalah mukjizat. Anak kecil diciptakan dari air yang hina. Air mani yang terdiri dari 400 juta spermatozoa yang tidak dapat dilihat dengan mata kasar. Semuanya datang dari pihak lelaki di mana setiap spermatozoa itu memiliki kepala, leher, ekor, yang berlumba-lumba berenang mencapai sel telur. Di bahagian kepalanya terdapat tutup yang lembut dan halus di mana jika ia berbenturan dengan sel telur, maka tutupnya itu akan koyak. Jika sudah seperti itu, maka ia juga akan menerobos dinding sel telur hingga keduanya menyatu. Kemudian keduanya masuk ke dalam rahim dan terjadilah pembuahan hingga tercipta seorang janin. Jadi penciptaan manusia juga adalah sebuah mukjizat. Selamat membaca.
Saturday, July 14, 2012
Keajaiban Tubuh Manusia
Sesungguhnya alam ini juga adalah mukjizat. Anak kecil diciptakan dari air yang hina. Air mani yang terdiri dari 400 juta spermatozoa yang tidak dapat dilihat dengan mata kasar. Semuanya datang dari pihak lelaki di mana setiap spermatozoa itu memiliki kepala, leher, ekor, yang berlumba-lumba berenang mencapai sel telur. Di bahagian kepalanya terdapat tutup yang lembut dan halus di mana jika ia berbenturan dengan sel telur, maka tutupnya itu akan koyak. Jika sudah seperti itu, maka ia juga akan menerobos dinding sel telur hingga keduanya menyatu. Kemudian keduanya masuk ke dalam rahim dan terjadilah pembuahan hingga tercipta seorang janin. Jadi penciptaan manusia juga adalah sebuah mukjizat. Selamat membaca.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment